ELTA adalah singkatan dari
English Language Training Assistance, Merupakan program dari Ausaid, melalui
Department of foreign Affair and trade (DFAT).
Program ini bertujuan untuk
meningkatkan kemampuan bahasa inggris bagi
peserta yang berencana untuk melamar beasiswa
Australia Awards Scholarship, atau beasiswa lainya, akan tetapi nilai bahasa Inggrisnya
tidak mencukupi persaratan beasiswa yaitu overall band score IELTS 5.0 atau 500
untuk TOEFL.
Perlu di ketahui bahwa program
ini hanya di sediakan untuk provincy yang menjadi targeted area seperti NTB,
NTT, Papua dan Papua barat.
foto para trainers ELTA dengan perwakilan dari Ausaid dan pemerintah NTB |
Berikut adalah persaratan secara
garis besarnya saja, untuk lebih jelasnya bisa membuka link www.australiaawardsindonesia.org.
- Sudah memiliki gelar S1 atau D IV dan sudah memiliki pengalaman kerja
- IPK 2.75 pada skala 4.0v
- Memiliki kemampuan bahasa inggris yang di buktikan dengan nilai TOEFL 4.50, IETS 4.5, ataupun tes bahasa inggris lainya. Tidak wajib tapi menjadi pertimbangan lebih
- Surat ijin atasan, berdasarkan pengalaman saya dulu banyak yg melampirkan surat ini setelah lulus, tapi ada juga yang mengundurkan diri gara2 tidak mendapatkan ijin atasan
- Melampirkan CV
Setelah mengetahui sarat apa saya yang di butuhkan
untuk bisa mendaftar program ELTA, hal lain yang harus di ketahui adalah bahwa
untuk seleksi program ini ada tiga tahap yang harus di lewati.
Salah satu peserta sedang mengerjakan latihan |
Tahap pertama atau tahap yang gampang gampang sulit yaitu tahap seleksi document, kenapa saya mengatakan tahap ini adalah gampang gampang sulit karna pelamar akan di pilih dari ratusan pelamar dan dimana
panitia seleksi milhat anda hanya dari CV dan applikasi yang anda kirimkan,
tanpa anda bisa metyakinkan pelamar secara langsung.
Tahap ke dua adalah tahap dimana banyak sekali peserta
yang kemampuan bahasa Inggrisnya di atas rata rata dan di bawah rata rata gugur,
tahap ini adalah test kemampuan bahasa Inggris. Mungkin anda akan herana kok
yang bahasa Inggrisnya bagus bisa tidak lulus, sekali lagi saya ingatkan bahwa
program ELTA ini utuk yang nilai IELTS nya 5.0 ke bawah atau TOEFL 500 ke
bawah, dengan kata lain kalo sudah bagus ngapain di brikan pelatihan.,,,,, Sono
test IELTS ja sendiri. Tapi kalo anda yang sudah yakin bahasa Inggris anda
bagus dan masih maw ikut pelatihan ELTA,,,, jangan hawatir nanti saya kasih
tips dan triknya, cukup bawa ayam ke rumah,,,,,
serius tapi bukan tentang
ayamnya,,,,, ya,,,
foto di sela2 kelas |
Tahap yang terkahir atau tahap yang paling menegangkan
dan tahap dimana anda sebernarnya sudah lulus lebih dari 50% yaitu tahap
interview…..
Pengalaman saya waktu interview tahun 2013 dulu
pertanyaanya seputar study S2 anda nanti, kenapa ngambil jurusan ini, kenapa
ngmabil di kampus ini dan bgitu strusnya….
Note : Interviewer ada dua,,, so kemungkinan beda
interviewer beda pertanyaan. So be prepared for the worst.
Note :Kebanyakan peserta dari di foto ada yang sudah dan sedang menyelsaikan pendidikan S2 di Australia baik melalui program Australia Awards maupun beasiswa Affirmasi LPDP.
program ELTA terbaru sepertinya juga sudah buka, silakan lihat di sini: http://bit.ly/1RVcPaE
BalasHapusSukaa penjelasannya..
BalasHapusFery Fatoni, anda cukup creatif.
BalasHapusShare agkak mton... Mna ada kisahmu dlu yg di koran,, q shre di blog spy bisa jd inspirasi para pngejar beasswa
BalasHapus